Selasa, 27 April 2010

Manfaat Blog bagi Pendidikan

0 Comments


Pada beberapa tahun terakhir ini blog telah menjadi gaya hidup. Kegiatan blogging telah menjamur di mana-mana dari berbagai kalangan dan setiap elemen masyarakat. Entah itu hanya sebagai buku harian, ungkapan opini, ide, kreatifitas hingga untuk meraup penghasilan lebih dari berbagai macam bisnis dunia maya.

Dengan munculnya keragaman dalam dunia blog senidiri maka terciptalah sebuah dunia maya yang sangat kompleks dan saling melengkapi tak jauh bedanya dengan dunia nyata. Dengan mendapatkan informasi dengan cepat, media sosialisasi (online), mempererat persahabatan, membangun sebuah komunitas, hingga menambah penghasilan dan lain sebagainya. Dari situlah blog bisa menjadi sebuah candu bagi seseorang, hingga tak heran kalau ada seseorang yang rela menghabiskan sebagian besar waktunya di dunia maya.

Dengan fenomena seperti ini, sebenarnya kita bisa memanfaatkan blog dengan semaksimal mungkin tanpa menyalahgunakannya. Guru disekolah bisa menjadi mediator agar siswa/i dapat mengambil banyak manfaat dari Blog tersebut. guru punya inisiatif untuk menunjang materi pelajaran lewat blog, pasti akan sangat menyenangkan, dan saya rasa itu adalah cara yang efektif untuk meningkatkan minat belajar para siswanya. Ya, bisa juga kan, misalnya seorang guru memposting suatu permasalahan atau materi pelajaran yang disusun dalam suatu bahasa yang formal tetapi lebih santai. Para siswanya kemudian bisa blogwalking ke blog tersebut dan kegiatan belajar mengajar pun bisa menjadi lebih menyenangkan. misalnya seperti yang sudah berkembang di UNS, blog sudah merambat ke semua mahasiswa. contohny blog uns, blog guru fkip dll.

Materi pelajaran / kuliah yang diposting melalui media blog bisa menjadi sebuah konten hebat yang bermanfaat bagi kemajuan dunia pendidikan. Selain memperkenalkan teknologi internet di kalangan pelajar dan pengajar, juga bisa menjadi terobosan baru di dunia pendidikan. So, tunggu apa lagi, teknologi yang semakin canggih ini asal dimanfaatkan semaksimal mungkin, diharapkan dapat menghasilkan suatu perubahan besar, tidak hanya di bidang pendidikan, bahkan mencakup semua bidang.

Itulah kalau sesuatu yang sederhana bisa dimanfaatkan semakimal mungkin hasilnya akan baik. Keep Trying..

0 komentar:

Posting Komentar

Selasa, 27 April 2010

Manfaat Blog bagi Pendidikan

Diposting oleh cemilan asik di 22.01

Pada beberapa tahun terakhir ini blog telah menjadi gaya hidup. Kegiatan blogging telah menjamur di mana-mana dari berbagai kalangan dan setiap elemen masyarakat. Entah itu hanya sebagai buku harian, ungkapan opini, ide, kreatifitas hingga untuk meraup penghasilan lebih dari berbagai macam bisnis dunia maya.

Dengan munculnya keragaman dalam dunia blog senidiri maka terciptalah sebuah dunia maya yang sangat kompleks dan saling melengkapi tak jauh bedanya dengan dunia nyata. Dengan mendapatkan informasi dengan cepat, media sosialisasi (online), mempererat persahabatan, membangun sebuah komunitas, hingga menambah penghasilan dan lain sebagainya. Dari situlah blog bisa menjadi sebuah candu bagi seseorang, hingga tak heran kalau ada seseorang yang rela menghabiskan sebagian besar waktunya di dunia maya.

Dengan fenomena seperti ini, sebenarnya kita bisa memanfaatkan blog dengan semaksimal mungkin tanpa menyalahgunakannya. Guru disekolah bisa menjadi mediator agar siswa/i dapat mengambil banyak manfaat dari Blog tersebut. guru punya inisiatif untuk menunjang materi pelajaran lewat blog, pasti akan sangat menyenangkan, dan saya rasa itu adalah cara yang efektif untuk meningkatkan minat belajar para siswanya. Ya, bisa juga kan, misalnya seorang guru memposting suatu permasalahan atau materi pelajaran yang disusun dalam suatu bahasa yang formal tetapi lebih santai. Para siswanya kemudian bisa blogwalking ke blog tersebut dan kegiatan belajar mengajar pun bisa menjadi lebih menyenangkan. misalnya seperti yang sudah berkembang di UNS, blog sudah merambat ke semua mahasiswa. contohny blog uns, blog guru fkip dll.

Materi pelajaran / kuliah yang diposting melalui media blog bisa menjadi sebuah konten hebat yang bermanfaat bagi kemajuan dunia pendidikan. Selain memperkenalkan teknologi internet di kalangan pelajar dan pengajar, juga bisa menjadi terobosan baru di dunia pendidikan. So, tunggu apa lagi, teknologi yang semakin canggih ini asal dimanfaatkan semaksimal mungkin, diharapkan dapat menghasilkan suatu perubahan besar, tidak hanya di bidang pendidikan, bahkan mencakup semua bidang.

Itulah kalau sesuatu yang sederhana bisa dimanfaatkan semakimal mungkin hasilnya akan baik. Keep Trying..

0 komentar on "Manfaat Blog bagi Pendidikan"

Posting Komentar