Rabu, 17 Februari 2010

Keripik Kornet

0 Comments


Resep KERIPIK KORNETBahan Keripik Kornet :

* 150 gram tepung terigu
* 100 gram tepung kanji
* 1/2 sdt soda kue
* 75 gram kornet sapi
* 2 butir telur
* 1 sdt garam
* 1/2 sdt merica bubuk
* 15 ml air

Cara membuat Keripik Kornet:

1. Ayak tepung terigu, kanji, soda kue, sisihkan.
2. Tambahkan kornet, merica, garam, aduk rata.
3. Aduk telur dan air lalu tuang ke dalam campuran tepung. Tambahkan campuran kornet, aduk rata.
4. Giling adonan setebal 0,5 cm lalu potong-potong. Goreng dalam minyak panas sampai kering dan renyah.


Untuk 300 gram

Sumber : Tabloid-nakita.com

0 komentar:

Posting Komentar

Rabu, 17 Februari 2010

Keripik Kornet

Diposting oleh cemilan asik di 22.22

Resep KERIPIK KORNETBahan Keripik Kornet :

* 150 gram tepung terigu
* 100 gram tepung kanji
* 1/2 sdt soda kue
* 75 gram kornet sapi
* 2 butir telur
* 1 sdt garam
* 1/2 sdt merica bubuk
* 15 ml air

Cara membuat Keripik Kornet:

1. Ayak tepung terigu, kanji, soda kue, sisihkan.
2. Tambahkan kornet, merica, garam, aduk rata.
3. Aduk telur dan air lalu tuang ke dalam campuran tepung. Tambahkan campuran kornet, aduk rata.
4. Giling adonan setebal 0,5 cm lalu potong-potong. Goreng dalam minyak panas sampai kering dan renyah.


Untuk 300 gram

Sumber : Tabloid-nakita.com

0 komentar on "Keripik Kornet"

Posting Komentar